MMI - Dalam postingan ini kami akan mengajak anda untuk menyimak informasi tentang Contoh Form Pendaftaran Pernikahan di Masjid-masjid Atau Tempat Lain. Semoga bermanfaat bagi anda yang ingin mendaftar pernikahan.
Contoh formulir nikah |
FORMULIR
PERNIKAHAN
MASJID
BAITULQIRAB DS. SAWAH PANEN KEC. ALAM SEGAR
KOTA
HIJAU
DAUN
I.
Data
Pribadi Catin (Dara Baro & Linto Baro)
A. Calon
Linto Baro
- Nama :
- Nama
Ayah :
- Alamat
:
B. Calon
Dara Baro
- Nama :
- Nama
Ayah :
- Alamat
:
II.
Data
Pernikahan
- Tgl/Bulan
Nikah :
- Hari
:
- Jam
:
-
Tercatat di KUA :
Nikah
tercatat di KUA mana?
- Wali Dara Baro :
Yang akan menikahkan
- Saksi Nikah :
Masjid / Pribadi
Coret yang tidak perlu
NOTE:
1. BIAYA
UNTUK PELAKSANAAN AKAD NIKAH, RP. 500.000,- (LIMA RATUS RIBU RUPIAH) DAPAT
DISERAHKAN PADA SAAT PENGEMBALIAN FORMULIR. FORMULIR HARAP DIKEMBALIKAN MINIMAL
1 MINGGU SEBELUM AKAD NIKAH DILAKSANAKAN.
2. MC,
QARI, PEMBACA DO’A DAN SAKSI NIKAH AKAN DIPERSIAPKAN OLEH PANITIA MASJID.
DALAM HAL CATIN MENGINGINKAN SAKSI DARI
PIHAKNYA SENDIRI HARAP MELAPORKAN KEPADA PANITIA.
3. HAL-HAL
LAIN YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEGIATAN AKAD NIKAH DAPAT DIKOMUNIKASIKAN LAGNSUNG
DENGAN SAUDARA ZAINI ULYA, S.HI (KABID. PERNIKAHAN) CP: XXXXXXXXX
Posting Komentar untuk "Contoh Form Pendaftaran Pernikahan di Masjid-masjid Atau Tempat Lain"
Jangan lupa tinggalin komentarnya yau...